Abdul Hafiz Muslim
Industri robotik dalam beberapa tahun terakhir bertumbuh secara signifikan terutama perangkat robotik udara yang biasa disebut drone. Perangkat ini telah digunakan diberbagai industri strategis nasional seperti konstruksi, pertambangan, pertanahan, pertanian, perkebunan dan lain sebagainya. Sayangnya saat ini tidak banyak pengguna drone yang memahami regulasi pemanfaatan ruang udara, untuk itu APDI hadir dan berperan aktif untuk menyampaikan pentingnya menjaga ruang udara sesuai dengan peraturan yang berlaku terutama CASR part 107.